Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2016

Jadi Sukarelawan di Singapore Red Cross (SRC)

Halo semuanya, gile. Udah hampir dua bulan aku nggak pernah nge post  apa-apa. Padahal artikel ini sudah kubuat sejak awal bulan ini, lho. Well,  akhirnya aku memutuskan untuk menuliskan pengalamanku menjadi sukarelawan di Singapura. Semoga pengalamanku ini bisa berguna buat temen-temen yang mau coba-coba jadi sukarelawan juga disini. Image from: Google Images. Jadi, semuanya berawal ketika salah seorang temanku mengajak untuk bergabung dalam acara penggalangan dana   yang diadakan SRC. Saat itu juga, aku membuka link  yang diberikan temanku. Ada tiga pilihan tugas yang tersedia. Pertama, flag bearer , dimana mengemban tugas untuk penggalangan dana itu sendiri. Orang-orang ini yang akan berkeliling ke tempat-tempat tertentu di seluruh Singapore untuk mendapatkan donasi dari para pejalan kaki, misalnya. Image from: Google Images. Yang kedua, menjadi event helper  di bagian  counting center, tugasnya menghitung donasi yang didapatkan. ...